Menu Sahur Praktis : Telur Balado

Menu Sahur Praktis : Telur Balado

Bingung mencari inspirasi menu sahur yang praktis? Cosmos share resep membuat telur balado yang enak dan praktis cukup memakan waktu 20 menit saja untuk menyiapkannya..

Cara Membuat :

  • Haluskan semua bahan bumbu halus dengan Blender Cosmos Blenz yang bisa #BerhentiSendiri
  • Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun jeruk, daun salam sampai harum
  • Masukkan telur, aduk rata, tambahkan garam & gula pasir, tuang air, aduk rata
  • Masak hingga meresap & siap disajikan
  • Setelah bumbu mengering dan berubah warna kecoklatan, masukkan kayu manis, bunga lawang, dan cengkeh. Tunggu mengering dan keluar minyak. Siap disajikan

Bahan-Bahan:

8 butir telur ayam rebus, dikerat-kerat, goreng sampai berkulit
5 lembar daun jeruk
2 lembar daun salam
1/2 sdm garam
1 sdt gula pasir
200 ml air
3 sdm minyak untuk menumis

Bumbu Halus:

 

8 butir bawang merah
8 buah cabai merah keriting
6 siung bawang putih
5 buah cabai merah besar
2 buah tomat merah

Latest recipes:

  • Kreasi nasi apa saja yang paling mudah dibuat di rice cooker? Hayooo coba sebutkan, Keluarga Cosmos pasti sering bereksperimen nih di rumah.Kalau mimin biasanya suka buat nasi liwet sunda. Buatnya mudah banget karena bisa dimasak pake Rice Cooker Simak resepnya dan coba di rumah yuk!...

  • Halo Keluarga Cosmos, punya menu apa nih untuk makan hari ini? Kali ini Cosmos mau share resep Kari Ayam yang mungkn bisa kamu masak untuk makan nanti. Cobain resepnya yuk!...

  • Mau ngadain malam tahun di rumah dan bareng keluarga tapi bingung mau masak apa? Resep ini cocok banget buat kamu yang gak mau ribet tapi masakannya tetep enak. Cobain resep Baked Chicken drumstick ini yuk!...

  • Kemarin sudah buat bumbu dasarnya di postingan kita tentang Rahasia Dapur Praktis, sekarang kita buat Opor Ayam dari bumbu kemarin yuk! Opor Ayam adalah salah satu hidangan favorit di bulan ramadhan menggunakan Ceraflon by Cosmos (CDO-24 MB). Simak Resep dan Cara membuatnya ya...

  • Bosen masak mie kecap dan telur doang? Bikin mie goreng merah yang bikin ceria ini yuk. Berikut resepnya:...

  • Pilihan resep ramadhan ke 4 dari Cosmos adalah resep ikan bumbu kuning. Memasak menggunakan oven membuat daging ikan terasa sangat lembut. Ditambah lagi kuah kuning yang nikmat. Resep ini enak dinikmati untuk sahur ataupun buka puasa. Berikut Cosmos share resepnya...

 840 total views,  1 views today

Bagikan ini:


X